ISOLASI SENYAWA BIOAKTIF "6"
Buah Parijoto ini banyak khasiatnya. kandungan dari buah Parijoto menggunakan pelarut metanol mengandung senyawa metabolit sekunder diantaranya: alkaloid, polifenol, kuinon, saponin, glikosida, flavonoid, dan tanin. Senyawa-senyawa ini mempunyai berbagai aktivitas biologis. Buah dari tanaman Parijoto secara empiris dimanfaatkan sebagai obat diare, sariawan, sitotoksin sel kanker, penurunan kadar glokusa, dll hasil ekstrak buah Parijoto dengan pelarut metanol didapatkan hasil ekstrak sebanyak 60,84 gram dengan rendemen 3,48% mampu menghambat pertumbuhan bakteri S. aureus dan E. coli
Pada proses ekstraksi digunakan dengan 3 pelarut. Pada jurnal yang saya baca ada yang menggunakan 2 pelarut saja yaitu etanol dan n-heksana. Bagaimana hasil akhir jika kita hanya menggunakan 2 pelarut saja seperti berdasarkan jurnal yang saya baca? Lalu apakah akan ada perbedaan pada hasil jika menggunakan pelarut yang berbeda?
BalasHapus